Minggu, 28 April 2013

Integrasi Ayam Bronik, Ayam Tronik dengan Jahe

Setelah anjangsana ke lahan jahe di kab. Jember langsung kepada masternya, saya terinspirasi untuk mengkombinasikan kotoran hewan (Kohe) Ayam Bronik (Ayam Broiler Organik) maupun Kohe Ayam Tronik (Ayam Petelor Organik) untuk budi daya Jahe sistem Top Up.
 
 Kohe Ayam Bronik diratakan lalu ditaburi katul selanjutnya disemprot Bio Organik, lalu dimasukkan dalam karung selama 3x24 jam. Kohe yg sudah terfermentasi sudah bisa digunakan untuk pupuk Jahe.


tanaman jahe di lahan sempit bisa di sebelah rumah hunian, ditanami jahe ..


Budi daya Jahe sistem Top Up dalam karung. 1 bibit jahe bisa tumbuh tunas 15 batang

Kohe Ayam Tronik Sangat cocok untuk pupuk murah meriah budi daya tanaman jahe ..




1 komentar:

  1. pusat taruhan s1288 online terdepan indonesia
    Bonus Cashback 5% + 10 % Setiap Minggu / Bonus New Member 10%
    Daftar >> Deposit >> Withdraw Sekarang Juga Di Website bolavita1.com
    Untuk Info, Bisa Hubungi Customer Service Kami ( SIAP MELAYANI 24 JAM ) :
    Telegram : +62812-2222-995 / https://t.me/bolavita
    Wechat : Bolavita
    WA : +62812-2222-995
    Line : cs_bolavita

    BalasHapus